Lapar-lapar Bikin Nasi Goreng Gurita


 
Membuat Nasi Goreng Gurita
Bahan-bahan:
2 ekor gurita ukuran kecil
6 butir bawang merah
3 butir bawang putih
3 buah cabai merah
3 buah cabai rawit(sesuai selera)
3 centong nasi (dinginkan)
Garam
Mentega
2 helai daun jeruk
2 sendok kornet sapi
2 sdt saus tiram

Langkah-langkah:
1. Kukus gurita yang sudah di beri jeruk nipis dan garam. Kukus hingga tidak keras kemudiam potong tipis-tipis
2. Ulek kasar cabai merah panjang, cabai rawit, bawang merah dan bawang putih
3. Panaskan mentega, goreng kornet dan gurita hingga sedikit mengering dan tambahkan bahan yang telah di giling beserta daun jeruk
4. Setelah harum tambahkan garam dan saus tiram kemudian aduk sampai merata dan tuangkan nasi yang sudah dingin
5. Aduk rata hingga mengubah warna nasi secara keseluruhan, nasi goreng gurita siap di santap
Share jika bermanfaat...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel