Tumis Jagung Bakar Simpel
Tuesday, November 20, 2018
Tumis Jagung Bakar Simpel
Bahan-bahan:
Jagung manis yang sudah di bakar dan dipisahkan dari batangnya
5 buah cabe merah (iris tipis)
2 siung bawang merah (iris tipis)
1 awang putih (iris tipis)
Garam
Penyedap rasa (masako)
Minyak goreng
5 buah cabe merah (iris tipis)
2 siung bawang merah (iris tipis)
1 awang putih (iris tipis)
Garam
Penyedap rasa (masako)
Minyak goreng
Langkah-langkah:
1. Siapkan wajan dan panaskan minyak untuk menumis
2. Tumis bawang dan cabe, setelah itu masukkan jagung. Aduk2
3. Kemudian tambahkan garam dan penyedap rasa. Lalu aduk-aduk kembali
4. Koreksi rasa. Jika sudah matang, angkat dan sajikan
Selamat Mencoba